Sabtu, 02 Juni 2012

Pantaskah Aku Jadi Sahabatmu?!



Aku suka bersamamu saat hidupmu berasa gula
Aku tak mengenalmu saat hidupmu sepahit empedu
Kujadikan mesin ATM saat kuperlu
Aku berlalu saat kudapat yang kumau

Namun ketika duka menyapamu
Aku bilang aku bukan tangan yang bisa kau pakai mengusap air matamu
Aku bilang aku bukan tong sampah tempat menampung yang tak kau mau

Padahal senyumu selalu menghiburku
Padahal tuturmu selalu bertuah untukku
Padahal nasehatmu selalu menuntunku
                                                                     Padahal uluranmu selalu meringankan bebanku
Kau tak marah meski sering kubuat salah
Kau tetap tersenyum ramah meski sering kubuat susah
Sungguh apa yang kau beri bukan karena ingin di puji
Sungguh apa yang kau lakukan adalah karena ketulusan hati

Sering kali ku bilang kau adalah sahabatku
Hanya saat bahagiamu
Hanya saat sehatmu
Hanya saat jayamu

   Sahabat, masih pantaskah aku jadi sahabatmu ??

aku . . mengatakan . .


  1. belajar memaafkan kesalahan orang lain walau itu sangat berat.
  2. jangan menjadi orang yang pendendam.
  3. berkata jujur kepada orang lain, terlebih pada orang yang kita sayangi.
  4. menjaga dan menjalankan amanah dari orang lain.
  5. berani mengakui kesalahan sendiri.
  6. dan mencintai seseorang dengan tukus dari hati yang terdalam.

dirimu didalam hatiku



 bagaikan tetesan hujan diatas kemarau

      bagaikan kesejukan yang lama
                   tak kunjung datang

menghapus dahaga jiwaku akan cinta

      betapa sempurnanya dirimu dimata
                 hatiku
tak ada yang bisa yang yang memungkinkan
mengantikan tempat mu

 di dalam hati ku . .

Tali Persahabatan


Lingkaran Persahabatan
kita berteman tidak boleh melihat
siapa dia, apa dia, dan maunya apa . .

kita harus benar – benar tulus menerima
semua teman tanpa harus memilih …

baik itu teman – teman yang benar – benar
tulus mau bertema dengan kita atau hanya pura – pura
baik kepada kita …


 
terimalah semuanya dengan baik . .
insya Allah semuanya pasti menyayangi
kita dengan ikhlas. Karna keikhlasanlah yang bisa
melanggengkan tali pertemanan atau persahabatan.

Template by:

Free Blog Templates